FILM

Jenis film yang digunakan oleh kita biasanya terdiri dari dua macam , yaitu:

Kedua film diatas tersedia dalam hitam-putih maupun warna (untuk slide hitam-putih belum tersedia di Indonesia). Sebenarnya masih ada jenis film lainnya namun digunakan untuk keperluan tertentu.

Selain itu kita kenal kepekaan/kecepatan film atau sering disebut ASA (American Standart Association). Berikut ini tabel ASA atau ISO

ASA / ISO

KEPEKAAN

DIGUNAKAN UNTUK

25 – 64

Lambat

Pemotretan gambar di studio atau reproduksi karena butirannya halus sehingga hasil fotonya dapat diperbesar tanpa pecah.

100 – 200

Sedang

Pemotretan diluar ruangan (outdoor) maupun didalam ruangan dengan bantuan flash.

400 –800

Cepat

Pemotretan obyek yang bergerak cepat seperti olahraga. Biasanya digunakan oleh wartawan.

 

Kembali ke awal | Apa itu Fotografi | Kamera | Lensa | Lampu kilat dan Tripod |

Teknik pemotretan | Credit |